SMP Islam Al Madinah merupakah sekolah formal di bawah Yayasan Pendidikan dan Sosial Nahdatul Ulama yang berdiri di Petengan, Tambakrejo, Jombang. Sebagai lembaga pendidikan, SMP Islam Al Madinah Jombang harus tanggap dengan perkembangan teknologi. Era melenial yang salah satunya ditandai dengan berkembangnya teknologi digital, menjadi perhatian khusus bagi sekolah ini untuk bagaimana dapat dimanfaatkan dalam proses kegiatan belajar mengajar (PKBM) dengan baik. Atas dasar perkembangan beragam teknologi yang kian pesat, SMP Islam Al Madinah konsentrasi menerapkan model pembelajaran berbasis teknologi. Teknologi Informasi Web khususnya, menjadi sarana bagi SMP Islam Al Madinah Jombang untuk memberi pelayanan informasi secara cepat, jelas, dan akuntable. Dari layanan ini pula, sekolah siap menerima saran dari semua pihak yang akhirnya dapat menjawab Kebutuhan masyarakat.

Abd. Mukhid, S.Pd